Jumat, 13 Februari 2009

Tips Mempromosikan Blog Dengan Cepat

Tips Mempromosikan Blog secara Tepat

Seperti yang sudah kita diketahui, blog merupakan sebuah produk yang perlu dipasarkan kepada orang lain. Produk yang ada dalam sebuah blog merupakan produk yang menjalar di kalangan para blogger. Menampilkan sebuah blog yang dapt menarik pengujung, merupakan suatu tantangan besar bagi blogger. Mempromosikan blog bertujuan untuk memasarkan blog kita kepada para blogger-blogger yang ada di internet. Anda dapat mempromosikan Blog anda lewat jasa jasa penyedia iklan gratis.

Gratis pasang iklan

Seling bertukar link blog dengan blogger yang lain. Dengan cara mendaftar ke blog Indonesia

Beberapa yang harus diperhatikan sebelum blog dipromosikan:

1 .Tulisan pada blog haruslah menarik( jangan amburadul )

2. Pilih Content-content yang sesuai dengan blog anda ( jangan asal pilih).

3. Pelih Tamlate yang menarik Tapi harus disesuaikan dengan content yang ada.

4. Priksa semua link apa sudah dapat di akses.

5. Tetap semangat dan jangan lupa berdoa.

Rabu, 11 Februari 2009

Anda tentu saja pernah mendengar kata blogspot. Blogspot adalah sebuah website gratis yang disediankan oleh google.
Bagi anda yang ingin membuat blog dan tidak tahu caranya membuatnya.
Dapatkan disini, 3 langkah mudah membuat blog di internet.

www.blogger.com